Manfaat Pisang Bagi Kulit

Halo keluarga Market City, bahas kesehatan sudah sering, sekarang kita ngobrolin tentang kecantikan yuk!

Selain enak dan segar dikonsumsi, pisang juga bermanfaat untuk kesehatan dan kecantikan kulit. Ini dia manfaatnya:

  • Kandungan antioksidannya membantu mengurangi penuaan
  • Menghaluskan dan menghidrasi kulit dengan kandungan vitamin A dan kalium secara alami
  • Kaya akan vitamin C dan B6 yang sangat tinggi dan mampu mencerahkan wajah, menyamarkan noda hitam bahkan menghilangkan mata panda akibat kurang tidur

Belanja buah-buahan, sayuran dan bahan makanan segar lainnya lebih hemat dan berkualitas di Market City!